TKA China Rusak Fasilitas Bandara Banyuwangi, Polisi Kirim Surat Ke Kedubes

by -146 Views

Sementara untuk proses penyidikan terus dilakukan hingga saat ini. “Masih kita periksa,” pungkasnya.

Diberitakan sebelumnya, Cui Changqing bertahan di Bandara Banyuwangi sejak Senin (25/5/2020). TKA asal China itu tak ikut pulang bersama dengan 146 TKA lainnya ke Negara asalnya. Bahkan dia nekat bersembunyi dibawah kolong bis pariwisata yang membawanya dari Jember.

Cui Changqing berulah dengan berteriak-teriak menuntut haknya. Negosiasi alit dilakukan oleh polisi, agen pemberangkatan, perusahaan hingga penerjemah dari Banyuwangi. Namun tetap tidak membuahkan hasil.

Buntutnya, Cui Changqing melakukan pengerusakan komputer yang berada di pintu masuk pemberangkatan Bandara Banyuwangi. Saat ini, Cui Changqing diamankan di Mapolresta Banyuwangi. TKA tersebut merupakan pekerja dari perusahaan pembangunan pabrik semen di Jember, PT Sinoma Engineering.

Source : Detik.com

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *