Penting! Ini 6 Kebiasaan Sepele di Internet yang Buat Akunmu Mudah Diretas

by -309 Views

3. Sembarangan Upload Informasi Pribadi yang Sensitif di Media Sosial

Mengungkapkan kebahagiaan di media sosial memang wajar dan sah-sah saja. Tapi kita juga harus benar-benar tahu apa yang kita upload mengandung data penting yang menyangkut diri kita. Misal saja seseorang mengunggah kartu tanda penduduk yang berisi nomor induk kependudukan (NIK), tempat tanggal lahir dan hal lainnya. Nah, data pribadi tersebut bisa saja dipakai untuk keperluan jahat. Jadi amannya, hindari mengupload data pribadi di ranah publik.

Next>>