5. Subway Chin Rest
Sering ketiduran di bus atau subway? Mungkin enggak akan masalah jika kamu ketiduran sambil duduk, tapi bagaimana jika posisimu sambil berdiri? Mungkin inilah yang mendasari pemikiran seorang penemu asal Jepang untuk menciptakan Subway Chin Rest.
Alat ini bisa membantu kamu tidur sambil berdiri, tapi kok lebih mirip orang mau gantung diri, ya?
Sumber: Liputan6.com, Jakarta